Cara membuat sayur sop

 


Bahan

1/2 ekor Ayam potong menjadi 4

1 1/2 liter air

1 sdm Royco kaldu ayam (kira-kira 1 bungkus royco)

2 sendok makan margarin

1 wortel potong

2 kentang kupas lalu potong

100 gram buncis segar buang ujungnya potong

2 buah seledri potong 2cm

2 buah daun bawang potong 2cm

Cara masak

Resep sup ayam lezat

Masak air dalam panci hingga mendidih. Masukkan potongan ayam dan rebus hingga empuk dengan api sedang. Berhati-hatilah agar tidak terlalu matang.


Sambil menunggu ayam empuk dan matang sempurna, panaskan wajan. Lelehkan Blue Band, tumis bawang putih hingga kekuningan, lalu masukkan ke rebusan ayam. Diamkan beberapa saat.


Masukkan kentang, wortel, dan buncis. Tambahkan Royco Pelezat Serbaguna Rasa Ayam dan masak dengan api kecil hingga empuk. Aduk-aduk perlahan agar bumbu tercampur sempurna dan meresap ke bahan-bahan yang ada.


Setelah bahan-bahan sudah empuk dan matang, tambahkan daun bawang dan daun seledri. Biarkan sebentar. Setelah itu, matikan api dan angkat.


Taburi bawang merah goreng. Santap selagi panas.

Comments

Popular posts from this blog

Cara membuat kue rangi

Cara bermain sepak bola